PROFIL SEKOLAH
IDENTITAS SEKOLAH
Nama Sekolah : Sekolah Dasar Negeri 1 Kebumen
Nomor Statistik : 101030512001
Provinsi : Jawa Tengah
Kecamatan : Kebumen
Desa/Kelurahan : Kebumen
Jalan dan Nomor : Jalan Pemuda Nomor 94
Kode Pos : 54311
Telepon : 0287 385591
Faksimile : -
Daerah : Perkotaan
Status Sekolah : Negeri
Kelompok Sekolah : Disamakan
Akreditasi : A
Surat Kelembagaan : No. : 421.21/034/XII.I/70/85 Tgl. : 1 Agustus 1985
Penerbit SK : Gubernur
Tahun Berdiri : 1942
Tahun Perubahan : -
Kegiatan Belajar Mengajar : Pagi
Bangunan Sekolah : 1942, Rehab I 1985, Rehab II 2006
Lokasi Sekolah :
Jarak ke Pusat Kecamatan : 300 – 400 Meter
Jarak ke Pusat OtDa : + 1 Kilometer
Terletak pada Lintasan : Perkotaan
21. Jumlah Anggota Rayon : -
22. Organisasi Penyelenggara : Pemerintah
23. Perjalanan Perubahan Sekolah : SR SD Negeri 1 Kebumen
B. VISI DAN MISI
VISI
Bermoral tinggi, berintegrasi,unggul dalam iptek, seni dan budaya yang berdasar pada imtak.
MISI
Meningkatkan penghayatan dan pengamalan ajaran agama yang dianut sebagai sumber kearifan dalam bertindak sehingga memiliki budi pekerti yang luhur.
Mendorong warga sekolah untuk memiliki keberanian berfikir, bersikap dan bertindak positif.
Mendidik , membimbing dan melatih siswa secara efektif, aktif kreatif dan menyenangkan sehingga potensi anak didik berkembang secara optimal.
Mengembangkan iklim kompetitif untuk memacu pengembangan prestasi.
Menumbuhkan dan mengembangkan kemampuan siswa menguasai tekhnologi informasi dan komunikasi.
TUJUAN DAN SASARAN SEKOLAH
1. TUJUAN SEKOLAH
Sesuai dengan visi dan misi sekolah SD Negeri I Kebumen bertujuan untuk membekali anak didik menjadi manusia beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME, berakhlak mulia sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, berkepribadian luhur, menguasai iptek, seni dan budaya serta tekhnologi informasi dan komunikasi global.
2. SASARAN
Bersikap dan bertingkah laku sesuai dengan ajaran agama yang dianutnya dalam kehidupan sehari-hari.
Memiliki kebiasaan untuk berani mengungkapkan ide, gagasan dan pemikiran.
Berperilaku sopan dan berbahasa santun.
Mampu berbahasa Jawa dengan benar.
Mampu berbicara/berdialog sederhana dalam bahasa Inggris.
Mampu membaca kitab Al Quran / kitab suci agama yang dianutnya dengan benar.
Meraih kejuaraan setiap acara/lomba apapun baik akademik maupun non akademik di tingkat provinsi.
Semua lulusan dapat diterima di SMP / MTs Negeri terbaik.
Dapat mengoperasikan alat tekhnologi Informasi dan Komunikasi.
Mencapai kriteria ketuntasan minimal ( KKM )
Menjadi sekolah pelopor dan penggerak di lingkungan masyarakat.
Menerapkan menejemen partisipatip dengan melibatkan seluruh warga sekolah.
TENAGA KEPENDIDIKAN
|